Minggu, 29 Januari 2012

Menginstal Linux Ubuntu 10.10

-Pertama siapkan CD instalannya


-Masukan kedalam CD-ROM lalu Restart
-Saat Booting tekan Del/F10 lalu masuk kedalam Bios
-Saat masuk Bios pilih Boot lalu pilih "Boot Device Priority"


-Seterusnya 1st Boot Device harus terpilih [CDROM:xxxx] dengan menggunakan +/- pada keypad

 
-Setelah itu tekan F10 untuk Setting itu, lalu terestart


-Lalu setelah restart ada gambar dibawah ini


-Kemudian setelah itu ada gambar dibawah ini lalu pilih Instal Ubuntu



-Lalu setelah pilih Instal Ubuntu ada gambar dibawah ini, lalu pilih bahasa, lau pilih pasang Ubuntu



-Selanjutnya pilih Forward


-Setelah Forward pilih yang tengah (Hapus Dan Gunakan Seluruh Cakram), lalu Forward lagi


-Selanjutnya pilih Instal Now


-Setelah Instal Now, lalu proses Instal, pilih lokasi Anda Sekarang, lalu Forward

-Setelah diforward lalu ada gambar dibawah ini, Dan pilih Susunan Papan Ketik


-Setelah Installan ada gambar dibawah ini, yang menyuruh pilih Restart


-Pada saat CD-ROM terbuka sendiri, itu berarti bahwa Instalan sudah selesai
-Dan ini hasilnya

-Dan kalau mau mengganti gambar pada dekstop, klik kanan pada mouse, lalu ada gambar seperti dibawah, lalu pilih (Change Dekstop Background)


-Setelah itu akan muncul gambar seperti dibawah ini, Lalu pilihlah sesukamu gambar-gambar yang disukai, lalu klik Add, dan Close



-Dan kalau mau mematikan komputer klik Ikon Power yang adanya dipojok kanan atas



-Terakhir pilih Shut Down pada gambar dibawah



"Selamat Mencoba Dan Mudah-mudahan Bermanfaat......."

By: Fajar Vartan S

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Skull Belt Buckles